usaha kecil kecilan untuk pemula

Yuk Intip Beberapa Usaha Kecil Kecilan Untuk Pemula di Tahun 2023 Ini!

Sepertinya tidak hanya satu dua orang saja yang mengalami penurunan ekonomi lantaran virus covid 19 yang menyerang kita semua di tahun kemarin. Sejak itulah banyak masyarakat yang mulai kehilangan pekerjaannya. Dari yang kerja sebagai karyawan kantor menjadi di PHK atau mendapatkan dampak dikurangi sistem penggajiannya lantaran produk yang ditawarkan tidak berjalan dengan maksimal.

Sedikit menjadi belenggu bagi kehidupan masyarakat. Tapi tidak perlu terlalu risau akan masalah yang telah terjadi. Selebihnya disini anda dapat menggunakan strategi baru untuk mendapatkan sebuah penghasilan. Salah satunya yaitu peluang membuka usaha kecil kecilan untuk pemula.

Karena pada dasarnya bisnis kuliner  saat ini sedang ramai di minati. Hal ini tentu saja lantaran beredarnya kabar jika bisnis ini menghasilkan laba yang cukup lumayan besar. Dengan modal yang tidak seberapa, keuntungan yang akan didapat hampir mencapai 50 persen dari modal tersebut. Jadi tak heran jika sudah banyak usaha yang mulai diburu oleh banyak orang.

usaha kecil kecilan untuk pemula
Usaha kecil kecilan untuk pemula

Beberapa Rekomendasi Usaha Kecil Kecilan Untuk Pemula Franchise Yang Cocok Untuk Usaha Sampingan

1. Usaha Kecil Kecilan Untuk Pemula Franchise Ayam Goreng

Siapa yang nggak kenal dengan ayam goreng iya kan? Dengan ramainya peminat kuliner yang satu ini tentu dapat dijadikan acuan untuk memulai usaha kecil kecilan untuk pemula dengan bahan dasar daging ayam. Hampir semua masyarakat Indonesia tahu cara memasak ayam goreng. Seperti yang dilansir oleh Koch Foods, bahan dasar ayam merupakan salah satu makanan yang sangat populer dan dapat dibilang paling banyak dikonsumsi dibandingkan dengan jenis daging yang lainnya.

Baca Juga :  Mengenal 4 Jenis Kredit Anuitas Berdasarkan Jangka Waktu Pembayaran

Buktinya beberapa bisnis ini laris dipasaran meski telah cukup banyak pesaing yang bertebaran, seperti ayam goreng pak kumis, ayam pak gembus, hisana, sabana fried chicken dan masih banyak lagi lainnya. Semua itu lantaran adanya omset yang mereka capai dapat mencapai puluhan juta tiap bulannya.

usaha kecil kecilan untuk pemula
Usaha kecil kecilan untuk pemula

2. Franchise Pecel Lele

Selain ayam goreng, ada usaha kecil kecilan untuk pemula yang paling dominan memberikan keuntungan yaitu pecel lele. Ikan lele merupakan ikan yang sering kali dikonsumsi di indonesia khususnya area jawa. Dengan ciri khas dagingnya yang gurih dan nikmat, tak heran jika setiap warung makan atau restoran menyediakan hidangan berupa ikan lele.

Apalagi sekarang sudah banyak petani ikan lele yang berada di sekitar daerah ini. Bagi para pecinta ikan, tentu saja sudah tidak asing lagi mencicipi masakan ikan lele. Tidak hanya di warung makan saja, Namun pecel lele juga sudah di sajikan di berbagai macam restoran mahal di Indonesia.

usaha kecil kecilan untuk pemula
Usaha kecil kecilan untuk pemula

3. Franchise Kebab

Mungkin dulunya makanan ini hanya dikonsumsi oleh orang india dan juga arabia. Tetapi seiring berjalannya waktu, kebab sudah dikenal masyarakat secara luas. Dapat dikatakan hampir seluruh orang menyukainya. Konon katanya sih kebab ini berasal dari turki.

Tapi untuk sekarang anda sudah bisa menemuinya di beberapa gerai pinggir jalan. Bisnis franchise kebab dapat menghasilkan pundi rupiah yang bisa mengembalikan modal hanya dalam hitungan bulan lho. Kita intip saja salah satu usaha kebab yang sukses dan terkenal yaitu kebab baba rafi. Omsetnya saat ini  sudah mencapai ribuan dan outletnya bertebaran di seluruh kawasan indonesia bahkan mancanegara, hebat bukan?

Baca Juga :  Pinjaman Modal Usaha Tanpa Jaminan Bank BNI, Memang Bisa? Ini Tipsnya!

4. Jenis Franchise Minuman Kamsia Boba

Minuman ala ala anak muda, apalagi kalau bukan Boba. Tidak hanya di outlet saja yang banyak menjual minuman ini, namun sudah merayap hingga ke media sosial. Tetapi tidak ada salahnya jika anda ikut terjun untuk memulai bisnis yang satu ini.

Franchise jenis minuman kamsia boba memang sudah dikenal sejak tahun 2010 silam di Indonesia. Kehadirannya  membuat kalangan pecinta minuman dingin sangatlah senang, lantaran ada nuansa baru yang terdapat pada kamsia boba. Uniknya yaitu di dalam minuman terdapat bola – bola jelly yang disebut dengan boba.

Jenis usaha kecil kecilan untuk pemula berjenis minuman ini dapat di kategorikan populer di Indonesia lantaran telah menyajikan minuman teh Asia bernama boba. Menariknya lagi dalam minuman ini menggunakan racikan berbeda dan bercita yang enak dan lezat. Apalagi minuman tersebut telah diusung dengan konsep bisnis unik dan menarik, pastinya usaha ini bisa dijadikan salah satu jenis franchise terbaik yang patut untuk dicobanya.

usaha kecil kecilan untuk pemula
Usaha kecil kecilan untuk pemula

5. Franchise Jelita Monster Ice Blend

Ada hal yang berbeda lagi, jika tadi kita telah membahas tentang minuman kamsia boba. Nah ada hal yang lebih menarik lagi dari minuman yaitu franchise jelita monster ice blend. Dari namanya saja sudah sedikit sangar dan unik ya!

Namun yang Jelas minuman ini membuat orang semakin penasaran ingin mencobanya. Memang pada dasarnya sebuah kuliner harus diiringi dengan nama yang unik untuk menarik perhatian customer agar tertarik untuk membelinya. Franchise yang satu ini hadir dengan berbagai macam pilihan rasa yang sangat disukai oleh masyarakat.

Tidak hanya dari kalangan anak – anak saja, namun remaja dan orang tua pastinya suka dengan racikan yang di tawarkan dari minuman ini. Apalagi usaha kecil kecilan untuk pemula yang satu ini dapat di mulai hanya dengan modal yang minim. Anda juga dapat mempromosikannya lewat media sosial.

Baca Juga :  Investasi Trading Forex Vs Crypto, Mana Yang Lebih Baik?

Tanya Jawab Seputar Usaha Kecil Kecilan Untuk Pemula

Bisnis apa yang tidak ada matinya?

Inilah beberapa peluang usaha rumahan yang tidak lekang oleh waktu.
1. Berjualan Pulsa Elektrik dan Paket Internet
2. Berjualan Camilan/Makanan
3. Membuka Jasa Laundry Kiloan
4. Membuka Jasa Penjahit Pakaian
5. Membuka Jasa Tempat Cuci Motor
6. Membuka Rental Play Station
7. Membuka Jasa Foto dan Video

Jualan apa ya yang cepat laku?

Daftar Ide Jualan di Rumah yang Laris dan Bisa Kamu Coba
1. Bisnis kue basah. Ide jualan di rumah yang laris pertama adalah bisnis kue basah.
2. Menjual pulsa dan paket internet
3. Menjual kerajinan tangan
4. Jasa menjahit
5. Jasa cuci motor atau mobil
6. Bisnis warung kopi
7. Jasa laundry
8. Bisnis makanan ringan

Usaha apa yang dibutuhkan orang setiap hari?

Cuan Terus, 10 Ide Bisnis yang Laku Setiap Hari
1. Sembako
2. Warung Nasi
3. Menu Sarapan
4. Jualan Pulsa/Paket Data
5. Pom Bensin
6. Jasa Ekspedisi
7. Jualan Bakso
8. Laundry Kiloan

Bisnis apa yang bagus di tahun 2023?

Berikut adalah beberapa ide bisnis kreatif yang dapat menjadi peluang usaha untuk siapa saja, termasuk Anda.
1. Afiliasi. Bisnis afiliasi sudah menjadi trend bisnis yang banyak ditekuni masyarakat sejak tahun lalu.
2. Youtuber
3. TikTok Content Creator
4. Makeup Artist
5. Baker
6. Florist
7. Fotografer
8. Videografer

Penutup

Semoga dengan pembahasan ini bisa memberi informasi buat anda, beberapa usaha kecil kecilan untuk pemula yang dapat anda pilih. Dengan ini tentu membuat jiwa adrenalin anda berpacu untuk memulai usaha baru bidang kuliner khususnya franchise ini ya! Semoga bermanfaat!